Laman

welcome

SELAMAT DATANG DI HMJ SEJARAH UNIVERSITAS NEGERI MALANG 2012-2013

About Me

Foto Saya
HMJ Sejarah Universitas Negeri Malang
Malang, Jawa Timur, Indonesia
Merupakan offical blog bagi himpunan mahasiswa jurusan sejarah Universitas Negeri Malang
Lihat profil lengkapku

Silakan melihat-lihat, tolong jangan lupa komentar tentang blog ini. Terima kasih
Diberdayakan oleh Blogger.

Candi Brahma

Candi Prambanan

Our Followers!

Kamis, 27 Oktober 2011



LOMBA KARYA TULIS ILMIAH SEJARAH

DENGAN TEMA : "POTENSI SEJARAH dan BUDAYA LOKAL sebagai SUMBANGAN PENGEMBANGAN KARAKTER BANGSA". 
  • PENDAFTARAN : 1 Agustus s/d 6 Nopember 2011
  • PENGUMUMAN 5 BESAR : 13 Nopember 2011 
  • PELAKSANAAN FINAL : 20 Nopember 2011
  • KONTRIBUSI : ADMINISTRASI RP. 50.000/tim (1 Tim 3 Orang)
  • PERSYARATAN :
    • Formulir LKTI (masing2 peserta)
    • Fotokopi Kartu Pelajar
    • Foto 3x4 (2 lembar)
    • Surat Tugas dari Sekolah Bersangkutan
    • Fotokopi Bukti Pembayaran
      (semua kelengkapan persyaratan disertakan dalam naskah LKTI yang dikirim)
  • PENDAFTARAN LANGSUNG :
    • Kantor HMJ Sejarah Fakultas Ilmu Sosial 
    • Universitas Negeri Malang 
    • Gedung i-5 
    • Jl. Semarang 5 Malang 65145
  • PENDAFTARAN TAK LANGSUNG :
    • Biaya Pendaftaran ditransfer Ke BRI KK Universitas Negeri Malang.
    • No. Rekening : 1229 - 01 - 002 359 - 50 - 3
    • a.n. Bayu Sulistyo Pratomo
  • SETELAH TRANSFER, KIRIM BUKTI TRANSFER beserta NASKAH LKTI Ke alamat:
    • Kantor HMJ Sejarah 
    • Fakultas Ilmu Sosial 
    • Universitas Negeri Malang 
    • Gedung i-5 
    • Jl. Semarang 5 Malang 65145
  • KONFIRMASI PENDAFTARAN LKTI melalui SMS, dengan Format :
    • LKTI-nama peserta 1 tim-Judul Naskah-Sekolah Asal-No Bukti Transfer
    • Kirim Ke : 0852 5965 3231
SYARAT KETENTUAN LKTI :
  • Karya tulis yang dikirimkan belum pernah dipublikasikan atau diikutkan dengan lomba-lomba sejenis.
  • Naskah dijilid, pada sampul depan disertai logo sekolah masing-masing.
  • Naskah diketik dengan spasi 1,5, ukuran 12, huruf Times New Roman pada kertas A4
  • Teknik atau format penulisan sesuai dengan ketentuan karya ilmiah
  • Penulisan minimal terdiri dari:
    • Pendahuluan
    • Kajian Pustaka
    • Metode Penulisan
    • Isi
    • Penutup
  • Mekanisme Pelaksanaan LKTI :
    • Saat presentasi dibabak final, peserta harus mempersiapkan sarana presentasi yang berupa soft copy (file dalam format Microsoft Word dan Power Point yang disimpan di CD) serta hard copy berupa naskah karya ilmiah.
    • Panitia menyediakan media presentasi yaitu LCD.
  • Penjurian dan Penghargaan :
    • Dewan Juri dan Penilaian :Dewan juri dipilih dari kelompok akademis (dosen) Sejarah Universitas Negeri Malang.
    • Kriteria Penilaian :
      • Relevansi isi dengan tema
      • Relevansi isi dengan judul penulisan
      • Metode penelitian atau penulisan
      • Substansi makalahKreatifitas
      • Kebermanfaatan bagi daerah dan generasi penerus.

    PEDOMAN LKTI - ODISEA KLIK DISINI: PEDOMAN LKTI - ODISEA 2011
    FORMULIR LKTI KLIK DISINI :
    FORMULIR
HASIL OLIMPIADE SEJARAH 2011

SEMIFINAL --- Minggu, 16 Oktober 2011. Pukul 08.00 WIB. Bertempat di Aula Kenanga FIK - Universitas Negeri Malang

NAMA SEKOLAH ASAL SKOR KETERANGAN
Anggara Yudha SMAN 1 JEMBER 92 LOLOS
Alvin Dwi Sasmara SMAN 1 GENTENG 84 LOLOS
Steven Santiago SMAK St. ALBERTUS 84 LOLOS
Unsiyah Anggraeni SMAN 1 BANGIL 82 LOLOS
Ramadoni Wahyu Kanda P SMAN 2 JEMBER 82 LOLOS
Muhammad Fahri Priambudi SMAN 2 SITUBONDO 80
Gasa Bahar Putra SMAN 2 KEDIRI 78
Liza Augustina Saputra SMAN 1 TUBAN 76
Fiqh Muliathoha T SMAN 2 JEMBER 76
Ernita Oktafia SMAN KABUH 74
Rhama Dwi Sanjaya SMAN 1 PONOROGO 74
Euis Sartika Dewi SMAN 1 GENTENG 74
Elok Gita Y SMAN 1 MOJOSARI 74
Wiretno SMAN 2 KEDIRI 72
M Malkan Khanani SMAN 2 BLITAR 72
Laili Surur Indrawati SMAN 2 BLITAR 70
Stefanus Shandy SMANK SEMINARI 70
Aditya Kurniawan SMAN 1 GENTENG 70
Rinthania Kristi SMAN 1 TUBAN 70
Extivanus Kiki Fr SMAN 1 GENTENG 70
Almira Annora D SMAN 1 GENTENG 68
R Danang Aryo P S SMAN 1 PAMEKASAN 66
Siti Maryam SMAN 1 KARANGAN 66
Danang Teguh Sasmita SMAK TULUNGAGUNG 64
Betty Indah P SMAN 2 KEDIRI 64
Eddy Sulistyono SMAN 3 PAMEKASAN 62
Bagus Amrulloh SMAN 1 PONOROGO 60
Ludovic Febian P SMAK DIPONEGORO 58
Ahmad Shufi M N SMAN 1 TUREN 58
Leta Melina SMAN 1 KARANGAN 56
Ria Tri Wahyuni SMAN 1 SRENGAT 56
Fiqi Kamalia Malik SMAN 1 GENTENG 56
Levia Anggraeni SMAN 1 MOJOKERTO 56
Rifandy Adrianto SMAK St. ALBERTUS 56
Nisa Rahma Fadila SMAN 1 NGAWI 54
R B Aditya Wahyu SMANK SEMINARI 54
Rizta Faridatul Azizah SMAN 1 PONGGOK 54
Anita Sari SMAN KABUH 52
Subur Mulyono SMAN 1 MOJOKERTO 49
Shafarotul Fitriyah MAN MOJOSARI 44
Firmanulah Y P SMAN 1 GIRI 40


FINAL --- Minggu, 16 Oktober 2011. Pukul 10.00 WIB. Bertempat di Gedung Kenanga FIK - Universitas Negeri Malang


NO NAMA SEKOLAH ASAL SEBAGAI
1 RAMADONI WAHYU K. P. SMAN 2 JEMBER JUARA I
2 STEVEN SANTIAGO SMAK St. ALBERTUS JUARA II
3 ANGGARA YUDHA SMAN 1 JEMBER JUARA III
4 ALVIN DWI SASMARA SMAN 1 GENTENG JUARA HARAPAN I
5 UNSIYAH ANGGRAENI SMAN1 BANGIL JUARA HARAPAN II

*******SELAMAT KEPADA SAUDARA RAMADONI WAHYU K.P. DARI SMAN 2 JEMBER SEBAGAI JUARA I*******

*******SELAMAT KEPADA PARA FINALIS*******

0 komentar:

Posting Komentar

chat zone pecinta jasmerah

Create a Meebo Chat Room